Rekomendasi Cairan Anti Rayap Ampuh dan Sudah Terbukti

November 22 2022

Apakah saat ini rumah Anda diserang hama rayap? atau mungkin ada banyak furniture rumah yang sudah hampir ludes dimakan oleh hama rayap dan sampai sekarang Anda masih bingung belum mendapatkan solusinya.

Sebelum mencari solusinya lebih lanjut, perlu diketahui bahwa rayap adalah hama yang bertahan hidup dengan kondisi kelembaban yang tinggi. Indonesia yang memiliki kondisi iklim tropis memang menjadi penyebab populasi rayap dapat tumbuh dengan cepat dan merata di setiap daerah di Indonesia.

Rayap memiliki kemampuan berkoloni sosial yang sifatnya menyerupai semut dan juga lebah. Rayap mayoritas tinggal di dalam tanah sehingga mereka bergantung pada tanah yang memiliki kandungan air. Spesies yang tinggal di dalam tanah dikenal dengan spesies subterranean yang pada umumnya muncul di atas permukaan tanah, di batang - batang pohon maupun di dalam kayu.

Kehadiran rayap memang sangat mengganggu dan merepotkan, juga bisa merugikan kita apalagi bila serangan rayap sudah dalam skala besar, untuk itu diperlukan tindakan pencegahan serta pembasmian rayap.

Rekomendasi Cairan Anti Rayap Ampuh dan Sudah Terbukti

Tindakan pembasmian rayap tentunya akan lebih efektif menggunakan cairan anti rayap yang ampuh dan sudah terbukti, apabila Anda memiliki bangunan atau gudang dalam keadaan kosong Anda bisa menggunakan cairan anti rayap sebagai obat pembasmi rayap yang ampuh seperti Dynomite, produk dari Aquaproof.

alt_text

Berbeda dengan cairan anti rayap atau pembasmi rayap lainnya Dynomite memiliki keunggulan tersendiri dengan bahan aktifnya yaitu Cypermethrin. Penggunaannya dapat diencerkan dengan air / minyak tanah.

Selain membasmi rayap, Dynomite juga bisa digunakan untuk melindungi bangunan yang belum disentuh rayap tanah dan rayap kayu. Anda bisa melakukan penyemprotan secara berkala, upaya pembasmian rayap bisa dilakukan dengan menyemprot bagian sela-sela kayu, tanah, maupun fondasi.

BACA JUGA : Aquagard ECO7 Melindungi Permukaan Bangunan dari Kebocoran

Keunggulan Cairan Anti Rayap Dynomite 100EC

  • Ampuh membasmi tuntas ratu dan koloni rayap
  • Bekerja cepat membasmi rayap yang tersentuh atau termakan Dynomite
  • Mudah dan aman digunakan
  • Ramah lingkungan

Cara Penggunaan Cairan Antri Rayap Dynomite 

A. Sebelum Konstruksi

  • Tanah & fondasi

Lakukan pengenceran mengikuti takaran per 5 ml Dynomite dengan 1 liter air. Semprotkan Dynomite pada permukaan tanah dan fondasi sebanyak 5 liter per 1 meter persegi.

  • Kayu

Lakukan pengenceran mengikuti takaran per 5 ml Dynomite dengan 1 liter air. Lapisi atau semprotkan Dynomite pada seluruh permukaan kayu yang menempel dengan tanah dan tembok, seperti kusen pintu dan kusen jendela.

B. Sesudah Konstruksi 

  • Permukaan bangunan

Lakukan pengenceran mengikuti takaran per 5 ml Dynomite dengan 1 liter air. Lubangi nat keramik sedalam 30 hingga 40 cm pada area yang diduga terdapat rayap, tuangkan Dynomite sebanyak 2,5 liter per lubang.

  • Kayu

Lakukan pengenceran mengikuti takaran per 5 ml Dynomite dengan 1 liter air. Lapisi atau semprotkan Dynomite pada seluruh permukaan kayu yang menempel dengan tanah dan tembok, seperti kusen pintu dan kusen jendela.

Simak video berikut untuk informasi selengkapnya: https://www.youtube.com/watch?v=bbqF3IZuP4U

Belanja sekarang

Whatsapp